Alhamdulillah per tanggal 27 Oktober 2019 Masjid Al Hadiid FT UB telah diresmikan dan insyaAllah telah dapat digunakan saat ini. Pembangunan yang dimulai tahun 2018 ini telah membuahkan hasil berupa suatu masjid yang InsyaAllah nyaman dan indah. Berikut adalah dokumentasi mulai dari peresmian hingga penampakan luar dalam Masjid Al Hadiid FT UB. Saat ini sekretariat KBM Al Hadiid juga telah bertempat di masjid ini.


